DEMOGRAFI DESA
- Batas Wilayah Desa
Letak geografi DESA KUALU NENAS , terletak diantara :
- Sebelah Utara : Desa Pagaruyung
- Sebelah selatan : Desa Aur Sati
- Sebelah Barat : Desa Sungai Pinang
- Sebelah Timur : Desa Rimbo Panjang
2. Luas Wilayah Desa : 3.500 ha
- Pemukiman : 500 ha
- Kebun Nenas : 800 ha
- Perkebunan : 425 ha
- Lahan Tidur : 537 ha
- Perkantoran : 15 ha
- Sarana Pendidikan : 17 ha
- Jalan : 80 ha
- Rumah Ibadah : 7 ha
- Lahan IPDN : 114 ha
- Pemakaman : 5 ha
3. Orbitasi
- Jarak ke ibu kota kecamatan terdekat : 4 KM
- Lama jarak tempuh ke ibu kota kecamatan : 10 Menit
- Jarak ke ibu kota kabupetan : 37 KM
- Lama jarak tempuh ke ibu kota Kabupaten : 45 Menit